BAHAN :
- - 1 kg kepiting.
- - 2 buah kentang, potong dadu.
- - 3 buah wortel, potong bulat.
- - 1 buah tomat, potong memanjang.
- - 1 batang daun bawang, iris.
- - 2 batang seledri, iris.
- - 2 sdm minyak goreng.
- - Air secukupnya.
- - Garam secukupnya.
BAHAN YANG DIHALUSKAN :
- - 4 buah bawang merah.
- - 4 siung bawang putih.
- - merica secukupnya.
- - 1 cm jahe.
- - 1 cm kunyit.
CARA MEMASAK :
- * Tumis BAHAN YANG DIHALUSKAN sampai harum.
- * Masukkan wortel, kentang, tomat, kepiting.
- * Masukkan air dan garam, tunggu sampai mendidih dan berubah warna kepiting nya kira-kira 10 menit.
- * Masukkan daun bawang dan seledri.
- * Tunggu kira-kira 5 menit angkat dan sajikan.
0 komentar:
Posting Komentar