Bahan Tekwan:
- Tepung kanji
- Tepung terigu
- Garam secukupnya
- 50 gr jamur kuping di rendam air panas 15 menit.
- 2 sdm minyak goreng untuk menumis.
- 5 buah bawang merah haluskan.
- 3 siung bawang putih haluskan.
- 2 buah tahu potong persegi.
- 1 sdt ebi.
- Merica bubuk secukupnya.
- Garam secukupnya.
- Bengkuang iris memanjang.
- 2 batatang daun bawang.
- 2 batang daun seledri.
- Air kaldu udang.
- Bawang goreng.
- 1/2 sdt kecap asin.
- Terigu siram sama air panas, aduk sampai terigu agak kental.
- Tambahkan garam secukupnya ke adonan terigu tadi.
- Kemudian masukan kanji sampai adonan tadi kalis dan bisa di bentuk.
- Bulat-bulatkan kayak kelereng kemudian rebus sama air yang sudah di didihkan.
- Kalau sudah terapung angkat dan pisahkan.
- Tumis bumbu yang dihaluskan sampai wangi, masukan ebi dan garam.
- Masukkan bengkuang masak sampai matang.
- Masukkan daun bawang, seledri dan air kaldu udang.
- Masukkan sedikit kecap asin.
- Masak sampai semua matang kemudian masukan tekwan nya dan taburi dengan bawang goreng. Angkat dan hidangkan.
5 komentar:
sip mantap infonya update terusss
Mantaap..laju pengen nak nyubo untuk buko kagek
Mantaap..laju pengen nak nyubo untuk buko kagek
Cubo nak nerai sore ini aiiii
Aku akan cobaa,,,semoga berhasil aamiin,,terima kasih sudah berbagi resep :)
Posting Komentar